first-page
  • Jitu Property
  • 01 April 2021
  • 1903

6 Hal Wajib Disiapkan Sebelum Memulai Bisnis Warung Kelontong di Perumahan

Toko kelontong, atau yang sering dikenal dengan warung sembako, telah menjadi bagian dari aktivitas masyarakat Indonesia sejak dari dahulu kala. Meskipun sekarang sudah banyak berdiri minimarket atau supermarket namun toko kelontong atau warung sembako ini masih tetap bertahan di tengah persaingan tersebut.

Toko kelontong punya targetnya sendiri maka dari itu toko kelontong bisa bersaing dengan toko sembako modern tidak hanya itu Toko kelontong juga memiliki daya tarik yang sukses membawa pelanggan-pelanggan nya setia. Mulai dari harganya yang relatif murah dan interaksi antar warga komplek yang terjadi di warung sembako dan belum tentu Anda bisa temui di minimarket atau supermarket. Hal ini lah yang menjadikan toko kelontong tetap melekat di hati pelanggannya.

Disini JITU TEAM mau kasih 5 hal wajib yang sobat siapkan sebelum sobat memulai bisnis warung kelontong di perumahan :

1. Memperhitungkan Modal

Iklan
Iklan

LRT - The Premier MTH, Lantai 14 No unit 16, View : Stasiun Cawang.

Jl. MT Haryono Kav. 25-26, Tebet Timur, Tebet, Jakarta Selatan, Jakarta Selatan, DKI Jakarta

IDR 1,214 M

Lantai 14 No unit 16 View Stasiun Cawang 1 Kamar Tidur Ruang Tamu Ruang Makan Lantai Homogenous tile Dinding Dinding beton ringan ...

Bisa Nego Dijual

Yang pertama sobat harus siapkan adalah modal  karena Modal merupakan salah satu faktor terpenting dari kegiatan usaha. Bagi sobat yang baru mendirikan atau memulai menjalankan usaha yang baru berdiri.

2. Tempat

Letak toko ini sebagai penentu awal toko Sobat akan sepi atau ramai nantinya. Pilihlah are komplek perumahan yang padat penduduk. Membuka toko kelontong di lokasi komplek perumahan padat penduduk membawa keuntungan menuju toko kelontong Anda.

Padatnya komplek di daerah tersebut membuat permintaan serta kebutuhan pun juga meningkat sehingga Sobat akan mendapatkan pelanggan yang cukup banyak. Di saat toko swalayan atau market waralaba posisinya jauh dari daerah perumahan warga, ini bisa menjadi peluang bagi Sobat untuk membuka toko kelontong di daerah perumahan serta membuat akses belanja bagi para penduduk semakin dekat dan mudah.

Berita Terkait

Iklan
Iklan
Dijual Rumah Perumahan, Gunung Lawu No. 7, Green Mountain Residence

Dijual Rumah Perumahan, Gunung Lawu No. 7, Green Mountain Residence

Cluster Green Mountain Residence, Gunung Lawu

3,979 M

Cluster Perumahan Green Mountain Residence Gunung Lawu No 7 250m di atas permukaan laut 5 Menit ke Jungle Land Pemandangan Spektak...

Bisa Nego Dijual
Iklan
Iklan
Dijual Rumah Perumahan, Gunung Lawu No. 29, Green Mountain Residence

Dijual Rumah Perumahan, Gunung Lawu No. 29, Green Mountain Residence

Cluster Green Mountain Residence, Gunung Lawu

3,979 M

Cluster Perumahan Green Mountain Residence Gunung Lawu No 29 250m di atas permukaan laut 5 Menit ke Jungle Land Pemandangan Spekta...

Bisa Nego Dijual
Iklan
Iklan
Dijual Rumah Perumahan, Gunung Lawu No. 26, Green Mountain Residence

Dijual Rumah Perumahan, Gunung Lawu No. 26, Green Mountain Residence

Cluster Green Mountain Residence, Gunung Lawu

1,51 M

Cluster Perumahan Green Mountain Residence Gunung Lawu No 26 250m di atas permukaan laut 5 Menit ke Jungle Land Pemandangan Spekta...

Bisa Nego Dijual